Tips Menggunakan Kipas Angin Secara Sehat
Minggu, 31/07/2016 - 10:45:02 WIB
Dunia mencatat dalam waktu 2 tahun ada sedikitnya 20 kasus kematian akibat menggunakan kipas angin listrik terlalu lama. Meski medis menganggap ada faktor lainnya, namun tidak di pungkiri bahwa penggunaan kipas yang terlalu lama juga bisa mengundang kematian. Berkaca pada kepercayaan orang korea, kita bisa mengambil prinsip antisipasi dari masyarakat korea dalam mencegah kematian yang disebabkan oleh kipas angin
Berikut tips penggunaan kipas angin yang sehat, untuk mencegah bahaya kipas angin :
1. Jangan gunakan kipas angin di dalam ruangan yang tertutup atau yang tidak memiliki sistem sirkulasi udara yang baik.
2. Jangan hadapkan kipas angin tepat di wajah, karena akan sangat mempengaruhi jumlah oksigen dan karbondioksida yang ada di sekitar wajah.
3. Jika menggunakan kipas saat tidur, maka setel timer untuk mematikannya setelah 30 menit. Sehingga tidak menggunakan kipas sepanjang tidur.
4. Jika tidak memiliki kipas dengan fungsi timer, maka hadapkan kipas ke atas sehingga tidak terkena langsung ke tubuh, namun kecilkan power kipasnya agar anginnya tidak terlalu kencang.
Demikian sedikit tips yang perlu diperhatikan dalam menggunakan kipas angin. Gunakanlah kipas angin dengan baik agar tidak mengganggu kesehatan anda. ***(trc)
|
Berita Terkini: |
Dukung Timnas Sepakbola Indonesia ke Pentas Dunia, IOH Tandatangani Kerja Sama Dengan PSSIDiikuti Ratusan Karya, PHR Umumkan Pemenang PENA 2023EMP Bentu Ltd dan Kompi Kavaleri Gelar Simulasi Pengamanan Obyek Vital NasionalGarap Pasar Eropa dan India, PTPN V Hasilkan Devisa USD18,22 JutaKetua DP Jatim Prof Warsono, Puji Program Pendidikan Pemkab SiakRekomendasi Rakernas DP se-Indonesia akan Diserahkan ke Presiden Jokowi Rakernas III Dewan Pendidikan se-Indonesia DigelarWaspada Kecelakaan! PHR Edukasi Pelajar di Minas Berkendara Aman dan SelamatAsrinya Hutan Perumahan PHR, Jadi Rumah Sejuk Bagi Spesies yang DilindungiPintu Langit, Program PTPN XIII Sentuh Keluarga Kurang MampuPenuhi Standar Berkelanjutan, PT. Andika Permata Sawit Lestari Raih Sertifikat ISPOPertamina Hulu Rokan Raih Penghargaan Bergengsi di IOG 2023Konvensi IOG 2023: Menuju Keamanan Energi Melalui Eksplorasi dan Pengembangan Migas BerkelanjutanMenuju Zero Emission, PHR Teken MOU Rencana Pemanfaatan Gas SuarSinergi Bersama PLN, PTPN V Efisiensi Hingga Rp172,8 Miliar |
|
Komentar Anda :