Senin, 07/08/2023 - 16:48:12 WIB DUMAI — PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) WK Rokan meraih penghargaan dalam puncak peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-30 tingkat Provinsi Riau 2023, di Kota Dumai, Sabtu (5/8/2023). Penghargaan tersebut diraih PHR karena dinilai berperan dan komitmen teguh dalam menekan angka gagal tumbuh anak atau stunting di Riau.Perusahaan hulu...(read more)
Senin, 17/04/2023 - 16:47:11 WIB DUMAI - Ketua Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) MPR RI, Dr H Jon Erizal SE MBA, yang juga anggota Komisi VI DPR RI menggelar reses di Kota Dumai, Senin (17/4/2023). Salah satu yang dikunjungi anggota DPR RI Dapil Riau 1 ini adalah PT Kilang Pertamina Internasional Dumai, yang awal April lalu mengalami insiden ledakan."Kedatangan Saya dalam...(read more)
Minggu, 12/02/2023 - 19:54:13 WIB DUMAI - Apel peringatan Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional Provinsi Riau dipusatkan di Kawasan Industri Dumai, Ahad (12/2/2023). Apel yang dipimpin Gubernur Riau Syamsuar di ikuti ratusan karyawan berbagai perusahaan di Riau.Usai apel, peserta disuguhkan penampilan antraksi pemadam kebakaran dari PT. Kawasan Industri Dumai. Tampak...(read more)
Senin, 10/10/2022 - 17:41:10 WIB DUMAI - Direktur Utama Bank Riau Kepri (BRK) Syariah Andi Buchori bersama timnya menyalurkan program bantuan corporate social responsilbiltiy berupa 5 motor HTM pengangkut sampah dan dua unit BIN Sampah. Bantuan diterima langsung oleh Wali Kota Dumai H Pasial SKM MARS bertempat di Kantor Camat Dumati Timur, Senin (10/10/2022).Hadir pada...(read more)
Jumat, 10/06/2022 - 14:27:41 WIB DUMAI – PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Wilayah Kerja (WK) Rokan mendapatkan penghargaan dari Pemko Dumai. Penghargaan diberikan langsung oleh Walikota H. Paisal atas partisipasi PHR WK Rokan dan pelaksanaan kewajiban dalam menjaga lingkungan hidup dengan melaksanakan kegiatan penanaman pohon di Kota Dumai tahun 2022. "Kami yakin...(read more)
Senin, 18/04/2022 - 21:05:18 WIB DUMAI - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Demokrat Riau menggelar Musyawarah Cabang (Muscab) serentak se-Provinsi Riau di Kota Dumai, Senin (18/4/2022) sore. Muscab ini nantinya akan memilih 12 ketua DPC dari seluruh kabupaten/kota yang ada di Bumi Lancang Kuning.Muscab serentak tersebut langsung oleh Sekjen DPP Partai Demokrat Tengku Riefky Harsya...(read more)
Minggu, 31/10/2021 - 23:13:44 WIB DUMAI - Disela kunjungan kerja ke kota Dumai, Gubernur Riau Syamsuar menyempatkan mengunjungi Masjid Al Misak yang hangus terbakar pada tanggal 1 Juli 2021 lalu, di Kelurahan Laksamana Kecamatan Dumai Kota, Kota DumaiSelain Masjid, sedikitnya ada 8 unit rumah ikut di lalap sijago merah di kampung wisata pesisir ini. Mantan Bupati Siak dua periode...(read more)
Minggu, 31/10/2021 - 23:11:41 WIB DUMAI - Gubernur Riau mengunjungi sejumlah Destinasi Wisata Kota Dumai dan kedai kopi milenial di Kota Pekanbaru. Di Kota Dumai, H. Syamsuar dengan pakaian kaos putih, topi dan kacamata hitam sengaja secara mendadak untuk melihat langsung penerapan prokes di lokasi-lokasi pariwisata.Terlihat sejumlah wisatawan menikmati akhir pekannya bersama...(read more)
Kamis, 09/09/2021 - 15:32:49 WIB DUMAI - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Dumai, bersama-sama dengan mitra, Polsek Dumai Kota dan Organisasi Masyarakat (Ormas) seperti Tri Dharma, Ikatan Keluarga Persaudaraan Tionghoa Bengkalis (IKPTB) Dumai dan didukung oleh Pemerintah Kecamatan melaksanakan Gempuran Vaksinasi Covid 19.Kegiatan ini rencananya akan berlangsung, Sabtu...(read more)
Jumat, 25/06/2021 - 15:18:15 WIB DUMAI - PWI Riau kembali melaksanakan Ujian Komptensi Wartawan (UKW) di Kota Dumai. Ujian Kompetensi Wartawan (UKW) ini merupakan angkatan yang ke XVII yang diikuti sebenyak 42 orang wartawan. Terdiri dari empat kelas Muda, dua kelas Madya dan satu kelas Utama."Jangan takut dengan UKW, kalau kita memang wartawan yang profesional. Karena UKW...(read more)
Senin, 21/06/2021 - 17:21:52 WIB PEKANBARU - Walikota Dumai, H Paisal mengatakan, pihaknya terus melakukan upaya untuk menurunkan angka penyebaran kasus Covid-19 di Kota Dumai. Salah satunya dengan cara melakukan tracing atau pelacakan kontak.Dengan tracing yang sudah gencar dilakukan, hasilnya angka penyebaran Covid 19 di Dumai, yang semula bisa mencapai 50 orang per hari, saat...(read more)
Kamis, 03/09/2020 - 20:15:14 WIB Sehari jelang pendaftaran ke KPU, DPP Golkar mengalihkan dukungannya kepada calon walikota Dumai Eko Suharjo -Syarifah. Padahal, sebelumnya DPP partai Golkar telah memberikan SK dukungan kepada pasangan Paisal - Amris di Pilwako Dumai.Pengalihan dukungan ini dibenarkan Wakil Ketua Badan Pemenangan Pemilu DPD Golkar Riau Ikhsan, ST., MT saat...(read more)
Selasa, 18/08/2020 - 21:39:26 WIB Undang-Undang Nomor 23 tahun 2014 tentang kewenangan daerah di pasal 27 kewenangan daerah provinsi diberi kewenangan di laut untuk mengelola sumber daya alam (SDA) sesuai pasal 27 paling jauh 12 mil laut diukur dari garis pantai ke arah laut lepas dan atau ke arah perairan kepulauan. Berkaitan kewenangan tersebut dalam UU 45 /2009 tentang...(read more)
Selasa, 04/08/2020 - 08:59:21 WIB Pasangan Bakal Calon (Bacalon) Walikota dan Wakil Walikota Dumai H. Edi Sepen - H. Zainal Abidin (EZA) resmi diusung Partai PKS di Pilkada Dumai 2020. Hal tersebut ditandai dengan adanya penyerahan Surat Keputusan (SK) DPP PKS melalui Ketua Umum PKS Riau Hendry Munief kepada pasangan EZA, Senin 3 Agustus 2020.Selain pengurus DPW PKS Riau,...(read more)
Rabu, 19/02/2020 - 12:38:31 WIB Rektor Universitas Islam Riau Prof Dr H Syafrinaldi, SH, MCL dan Walikota Dumai Drs H Zulkifli As, Senin siang (17/2/2020) menanda-tangani Memorandum of Understanding (MoU) atau Nota Kesepahaman di bidang Tri Dharma Perguruan Tinggi (Pendidikan, Pengajaran, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat)Penanda-tanganan Naskah MoU dilakukan di Gedung...(read more)
Rabu, 13/03/2019 - 16:29:01 WIB Bawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Dumai menemukan 5.859 lembar Surat Suara Capres dan Cawapres rusak dengan kategori Robek, bercak tinta, dan kotor, Selasa (12/3/2019).Temuan tersebut terungkap saat Bawaslu Dumai melakukan supervisi pelipatan surat suara ke gudang Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Dumai di Kelurahan Bukit...(read more)
Selasa, 26/02/2019 - 12:27:27 WIB Sebanyak 100 prajurit Komando Strategis Angkatan Darat (Kostrad) yang ditugaskan BKO (Bawah Kendali Operasi) dalam pencegahan kebakaran hutan dan lahan di Pulau Rupat kabupaten Bengkalis tiba di Dumai, Minggu (24/2/2019) sekira Pukul 13.45 WIB.Kedatangan prajurit Kostrad disambut dengan upacara yang dimpimpin oleh Kol Inf P Sitorus Kasi Ops KOREM...(read more)
Selasa, 29/01/2019 - 09:07:57 WIB Letkol Laut (P) Wahyu Dili Yudha Hadianto hari ini, Senin (28/1/2019) resmi menjabat sebagai Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Danlanal) Dumai. Jabatan ini diisi oleh anak kandung Bupati Rokan Hulu (Rohul), Sukiman, setelah dilakukan upacara di pengukuhan di Lapangan Mako Lantamal I Belawan, Medan, Sumatera Utara.Dengan demikian juga, Wahyu...(read more)
Sabtu, 20/10/2018 - 07:34:55 WIB Akibat curah hujan yang tinggi beberapa hari terakhir mengakibatkan wilayah Kelurahan Bumi Ayu Kota Dumai kebanjiran. Beberapa rumah warga terendam air.Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terkena dampak banjir, Bank Riau Kepri (BRK) Cabang Dumai menyalurkan bantuan pakaian bekas dan sembako kepada korban bencana banjir secara...(read more)
Rabu, 22/08/2018 - 20:09:13 WIB Usai melaksanakan Salat Idul Adha di halaman Kantor Gubernur Riau, Rabu (22/8/2018), Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman langsung menuju Dumai untuk menyerahkan daging kurbannya tahun ini. Gubernur menyerahkan hewan kurban di Desa Bumbung Kecamatan Bathin Solapan di Masjid Jamiatul Muslimin dan Masjid Taufiqiah Kelurahan Dumai...(read more)
Selasa, 01/05/2018 - 18:00:09 WIB Sempena HUT Kota Dumai ke – 19 Bank Riau Kepri sebagai bank yang memiliki kinerja terbaik saat ini turut berpartisipasi pada pameran Dumai Expo yang dilaksanakan tanggal 27 April – 2 Mei 2018 di Taman Bukit Gelanggang Kota Dumai.Pameran Dumai Expo ini dibuka langsung oleh Walikota Dumai Zulkiflli AS pada Jumat Malam (27/04/18), tampak...(read more)
Selasa, 14/11/2017 - 09:32:04 WIB Wakil Walikota Dumai Eko Suharjo menghadiri peletakan batu pertama atau groundbreaking pembangunan proyek pipa transmisi gas bumi Duri-Dumai sepanjang 67 Kilometer mili PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PGN). Proyek ini nantinya untuk memenuhi kebutuhan gas di Dumai di Jalan Ahmad Yani Kelurahan Bukit Batrem Kecamatan Dumai Timur, Senin...(read more)
Selasa, 19/09/2017 - 20:34:38 WIB Pemerintah Kota Dumai menggesa penyusunan rancangan peraturan wali kota tentang rekrutmen tenaga kerja lokal 100 persen agar penyerapan di perusahaan optimal dan memprioritaskan pekerja dari warga setempat.Wali Kota Dumai Zulkifl As mengatakan, masyarakat pekerja lokal harus mendapat tempat prioritas, tapi tentunya yang memiliki kemampuan dan...(read more)
Jumat, 01/09/2017 - 20:03:55 WIB Sudah menjadi program tahunan PT Wilmar Unit Pelintung-Dumai memberikan sumbangan hewan kurban. Tahun ini, perusahaan yang bergerak diindustri crude palm oil menyumbang 16 ekor hewan kurban untuk masyarakat Kota Dumai, Riau.Dikatakan General Manager PT Wilmar Unit Pelintung-Dumai, Tenang Sembiring kepada GoRiau.com, Jumat (1/9/2017), bahwa hewan...(read more)
Selasa, 30/05/2017 - 20:22:47 WIB Walikota Dumai Zulkifli AS bersama jajarannya dan Balai POM Provinsi Riau menggelar sidak ke sejumlah pasar ramadan di Kota Pelabuhan dan Industri ini, Selasa (30/5/2017)Adapun lokasi sidak dilakukan disepanjang jalan Jendral Sudirman. Dilokasi itu, Wako bersama jajarannya terlihat berinteraksi dengan sejumlah pedagang makanan dan minuman pasar...(read more)
Selasa, 30/05/2017 - 20:18:39 WIB Pemerintah Kota Dumai menerima penghargaan pembina terbaik Keselamatan dan Kesehatan kerja (K3) yang diserahkan Wakil Gubernur Riau Wan Thamrin Hasim, kepada Asisten III Pemko Dumai H. Said Mustafa. Dipastikannya Dumai terpilihnya sebagai pembina K3 terbaik se- Provinsi Riau ini, diumumkan usai kegiatan rapat koordinasi Wakil Gubernur...(read more)
Rabu, 24/05/2017 - 12:40:38 WIB Kantor kas Bank Riau Kepri di RSUD Dumai diresmikan oleh Walikota Dumai, H Zulkifli AS pada Senin (22/5/2017). Kantor kas yang dibuka tersebut bertujuan untuk meningkatkan pelayanan bagi masyarakat terutama bagi para pasien, keluarga pasien, pegawai, dokter dan seluruh pengguna di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Dumai, Senin...(read more)
Minggu, 16/04/2017 - 21:44:02 WIB Safari Jurnalis sebagai rangkaian perayaan Hari Pers Nasional (HPN) 2017 Riau yang dipusatkan di Kota Dumai, sekitar 70 wartawan media nasional, provinsi dan lokal diajak mengunjungi bandar bakau serta KID (Kawasan Industri Dumai) yang dikelola PT Wilmar Group. Secara resmi dilepas oleh Wako Dumsi H Zulkifli AS, Sabtu (15/4/2017).Safari...(read more)
Senin, 27/03/2017 - 22:49:17 WIB Gubernur Riau (Gubri) H Arsyadjuliandi Rachman mendapat kesempatan memberikan kuliah umum di kampus STMIK-AMIK Dumai, Minggu (26/3/2017). Saat berdialog dengan para mahasiswa, pria yang akrab disapa Andi Rachman itu menyoroti pentingnya kerjasama antara perguruan tinggi dan perusahaan-perusahaan yang ada.Para mahasiswa sempat curhat kepada Gubri...(read more)
Rabu, 15/03/2017 - 22:15:45 WIB Wilmar Grup sebagai pengelola Kawasan Industri Dumai (KID) di Kelurahan Pelintung, Kecamatan Medang Kampai, Kota Dumai, komitmen mengembang Palm Oil Green Economic Zone. Hal ini disampaikan General Manager Wilmar Dumai-Pelintung, Tenang Sembiring saat menerima kunjungan audiensi yang dilaksanakan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Perwakilan Kota...(read more)
Kamis, 26/01/2017 - 07:37:30 WIB Wakil Walikota Dumai Eko Suharjo menerima penghargan hasil evaluasi kinerja Pemerintah kabupaten kota daerah Sumatera, Banten dan Jawa Barat di kota Bandung yang diserahkan oleh Menteri Pemberdayaan Aparatur sipil negara Asman Abnur di hotel Royal Grand Panghegar Bandung Rabu, 25 Januari 2017 sekitar pukul 11.00 WIB.Dalam sambutannya Menteri...(read more)
Sabtu, 21/01/2017 - 20:45:32 WIB Meskipun calon Sekda Kota Dumai baru akan diumumkan pada Senin (23/1/2017), namun tiga nama yang mengikuti Assessment telah dapat diketahui. Adapun tiga besar pejabat yang lolos sesuai informasi dirangkum riauterkinicom, Sabtu (21/1/2017) adalah Hamdan Kamal, Muhammad Nasir dan Surya Irianto.Hal itu tertuang dalam surat keputusan nomor:...(read more)
Senin, 16/01/2017 - 20:39:19 WIB Menanggapi permasalahan keluhan masyarakat terhadap masalah banjir yang kerap melanda di Kota Dumai, Senin (16/1/2017) Walikota Dumai Zulkifli As meninjau langsung normalisasi drainase di Jalan Ombak, tepatnya disekitaran Pasar Bunda Sri Mersing atau biasa di sebut pasar SeninDalam kesempatan itu, Walikota Dumai Zulkifli As didampingi Plt Kadis...(read more)
Kamis, 29/12/2016 - 06:17:13 WIB Dandim 0320/Dumai Letkol Kav Rendra Andrian Siagian bersama Walikota Dumai Drs H Zulkifli AS MSi melakukan panen raya cabai merah Kelompok Tani Lestari di Kelurahan Tanjung Penyembal Kecamatan Sungai Sembilan. Hadir pada kesempatan itu anggota DPRD Kota Dumai Yukhrotul Ahyuni, SE, Staf Ahli Setdako Dumai Surianto yang juga ketua Kelompok...(read more)
Senin, 19/12/2016 - 10:28:30 WIB Dalam rangka hari juang kartika tahun 2016.Pada tanggal 15 desember 2016 pukul 08.00 Kodim 0320/Dumai telah melaksanakan bakti sosial berupa donor darah, khitanan masal, dan pasar murah, bertempat di aula sudirman makodim 0320/Dumai jalan Sultan Syarif Kasim Kelurahan Teluk Binjai Kecamatan Dumai Timur Kota Dumai.Dalam kegiatan tersebut juga...(read more)
Rabu, 16/11/2016 - 06:59:22 WIB Penerapan program "Smart City" atau konsep kota cerdas di Kota Dumai, Provinsi Riau, mulai dipersiapkan pemerintah daerah setempat dengan menggandeng tim teknologi informasi untuk aplikasi kemudahan pelayanan publik. Wakil Wali Kota Dumai Eko Suharjo di Dumai, Senin, menyebutkan, konsep smart city direncanakan pemerintah daerah...(read more)
Kamis, 10/11/2016 - 21:27:29 WIB Babinsa Koramil 01/Dumai Kopka Haramaini memimpin Upacara memperingati hari Pahlawan di MTS Al Falah Dumai Kelurahan Laksamana Kecamatan Dumai Kota. Hadir dalam Upacara tersebut Kepala Sekolah, Majelis Guru, dan anak-anak Murid MTS Al- Falah Dumai. Dalam Kesempatan tersebut Kopka Haramaini menyampaikan sejarah Perjuangan Pahlawan Revolusi Nasional...(read more)
Minggu, 06/11/2016 - 20:16:25 WIB Direktur Utama Bank Riau Kepri DR Irvandi Gustari dan Walikota Dumai Drs Zulkifli As menandatangani kerjasama pembayaran PBB online. Penandatanganan kerjasama tersebut berlangsung saat dilakukan peresmian Puskesmas Santun Usila Dumai pada Kamis (3/11/2016). Dalam peresmian terebut turut hadir Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman dan Plt. Walikota...(read more)
Jumat, 04/11/2016 - 09:34:26 WIB Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto berkunjung ke Kota Dumai untuk membahas persiapan zona ekonomi crude palm oil (CPO) di Kawasan Industri Dumai Kelurahan Pelintung Kecamatan Medang Kampai, Kamis, 3 November 2016. Kunjungan Menperin ke Dumai melalui Bandara Pinang Kampai didampingi Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman dan Wali Kota Dumai...(read more)
Sabtu, 29/10/2016 - 00:24:19 WIB Pangdam I/BB Mayjen TNI Lodewyk Pusung direncanakan akan melepas pemberangkatan Satgas Yonif 131/Braja Sakti Dalam Operasi Pengamanan Perbatasan Darat RI-Malaysia ke Kalimantan Barat dimana Pangdam akan bertindak selaku Inspektur UpacaraKegiatan ini natinya juga akan dihadiri oleh Danrem 031/Wirabima, Danrem 032/Wirabraja, Forkopimda Kota Dumai,...(read more)
Selasa, 25/10/2016 - 10:34:53 WIB Wakil walikota Dumai Eko Suharjo menghadiri acara pengambilan sumpah janji jabatan Ketua DPRD Riau Dra. Hj. Septina Primawati, MM sisa masa jabatan 2014-2019 resmi dilantik dalam rapat paripurna istimewa, Senin (24/10/2016) digedung DPRD RiauHadir sejumlah tamu undangan istimewa pada pelantikan tersebut, seperti mantan Menteri Dalam...(read more)
Rabu, 19/10/2016 - 07:43:15 WIB Dalam rangka mendukung proses pengarusutamaan Sistem Resiko Kebakaran (FRS), GAMBUT menyelenggarakan serangkaian lokakarya Pendekatan Pemetaan dan Penandaan Kerentanan di setiap kabupaten/kota, dimana Proyek GAMBUT bekerja di tingkat Propinsi, di Riau dan Kalimantan Tengah, karena kebakaran lahan dan hutan yang terjadi di Indonesia terutama Pulau...(read more)
Senin, 17/10/2016 - 13:51:24 WIB Walikota Dumai menghadiri Radar Koordinasi Nasional (Rakornas) Rebranding Program Adipura Menuju Kota Berkelanjutan yang diikuti seluruh bupati dan Walikota se Indonesia yang dilaksanakan digedung Manggala Wahana Bakti Kementerian Lingkungan Hidup RI Jakarta (17/10/2016)Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI Siti Nurbaya dalam sambutannya...(read more)
Minggu, 02/10/2016 - 20:16:58 WIB Dikenal sebagai salah satu kota pengekspor Crude Plam Oil (CPO) terbesar di Indonesia, ternyata tidak membuat bangga Pemerintah Kota Dumai. Pasalnya tidak sepeserpun hasil dari ekspor minyak dari kelapa sawit itu masuk ke kas daerah. Dumai hanya sebatas penonton saja di kota sendiri. Hal itu diungkapkan Wakil Wali Kota Dumai, Eko Soeharjo, Jumat...(read more)
Rabu, 28/09/2016 - 23:06:22 WIB Gubernur Riau H Arsyadjuliandi Rachman Bersama Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Kelautan Perikanan RI Rifki Hardiyanto ke Dumai untuk melihat potensi perikanan serta Pelabuhan Tempat Pelelangan Ikan TPI di Dumai. Pada Peninjauan ini turut juga hadir mendampingi Wakil Walikota Dumai, Kadis Perikanan dan Kelautan Prov Riau...(read more)
Senin, 26/09/2016 - 15:24:59 WIB Bunyi musik house di salah satu tempat hiburan di Jalan H Abu Thalib, Kelurahan Rimba Sekampung, Kecamatan Dumai Kota, mendadak berhenti, Sabtu (24/9).Pasalnya tim dari Polres Dumai yang dipimpin AKP Maryanta melaksanakan razia cipta kondisi ke tempat hiburan tersebut. Beberapa dari pengunjung yang datang langsung terkejut, namun polisi...(read more)
Rabu, 21/09/2016 - 20:38:39 WIB TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-97 Kodim 0303/Bengkalis memasuki hari kedua. Seluruh Prajurit Kodim 0303/Bengkalis dan Denrudal 004 Dumai serta masyarakat yang terlibat dalam TMMD Ke-97 di Desa Tanjung Damai Kecamatan Siak Kecil, Bengkalis masih tetap semangat dan solid merampungkan sasaran fisik yang sudah direncanakan.Sasaran pokok yang...(read more)
Senin, 19/09/2016 - 21:16:59 WIB Masyarakat Desa Tanjung Damai Kelurahan Siak Kecil Senang karena besok TMMD Ke 97 Kodim 0303/Bengkalis secara resmi akan dibuka oleh Bupati BengkalisDandim 0303/Bengkalis Letkol Inf Rizal Faizal Helmi S.Sos mengatakan Pelaksanaan TMMD ke-97 di wilayah Kodim 0303/Bengkalis merupakan bagian agenda kegiatan TNI, yang diselenggarakan serentak dan...(read more)
Senin, 19/09/2016 - 20:00:58 WIB Koramil 04/Mandau melaksanakan penyuluhan Bela Negara kepada 104 orang mahasiswa/i Amik Mitra Gama Jln. Kayangan Kelurahan Babussalam Kecamatan Mandau KAbupaten BengkalisDalam kesempatan acara tersebut Danramil 04/mandau yang diwakili oleh Bati Tuud Ramil 04/Mandau menyampaikan materi Bela Negara dengan isi bagaimana cara dan upaya para Mahasiswa...(read more)
Senin, 19/09/2016 - 19:48:39 WIB Kegiatan Pra TMMD Ke 97 Kodim 0303/Bengkalis yang dilaksanakan di Desa Tanjung Damai Kecamatan Siak Kecil Kabupaten Bengkalis memasuki hari terakhir pengerjaanya. Namun, kegiatan itu tidak sampai disitu saja. Karena, kegiatan itu akan dilanjutkan dengan Program TMMD Ke-97 yang besok akan dibuka secara resmi oleh Bupati Bengkalis didampingi Kasrem...(read more)
Kamis, 15/09/2016 - 20:39:14 WIB Wakil Walikota Dumai Eko Suharjo, SE optimis APBD 2017 masih stabil. Namun mesti diantisipasi kebocoran anggaran. Satu caranya dengan efisiensi anggaran"Efisiensi anggaran perlu dilakukan. Jangan sampai ada duplikasi anggaran," ujar Wakil Walikota Dumai, Eko Suharjo kepada Tribun, Kamis (15/9/2016)Diakuinya, kondisi keuangan pada APBD...(read more)
Kamis, 15/09/2016 - 18:55:39 WIB Dandim 0320/Dumai melaksanakan pengecekan kendaraan dinas Babinsa roda dua di lapangan apel Makodim 0320/Dumai, Kamis, (15/9/2016)Jumlah kendaraan yang menjadi pemeriksaan sebanyak 19 unit yang merupakan pinjam pakai dari Kodim 0303/Bengkalis dan akan dialihkan status kepemilikannya ke Kodim 0320/Dumai.Dalam pelaksanaan pengecekan tersebut ada...(read more)
Rabu, 14/09/2016 - 10:36:17 WIB Arus pelayaran dan aktivitas bongkar muat pelabuhan yang semakin padat di Pelabuhan Dumai mulai menjadi perhatian Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman. Dia pun menawarkan pengembangan kawasan pelabuhan ke arah pesisir Riau di Kuala Enok. Bila dikembangkan, Andi optimis kalau Pelabuhan Kuala Enok di Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) juga...(read more)
Senin, 12/09/2016 - 22:45:27 WIB DPRD Kota Dumai memprioritaskan pengesahan rancangan peraturan daerah tentang struktur organisasi tata kerja pemerintah daerah sebelum dimulai pembahasan rencana anggaran 2017. Wakil Ketua DPRD Kota Dumai Zainal Abidin mengatakan, percepatan ranperda SOTK ini ditargetkan cepat rampung karena berkaitan dengan penyusunan kebijakan umum anggaran dan...(read more)
Sabtu, 10/09/2016 - 17:41:18 WIB Dua orang remaja ditangkap polisi lantaran mencuri alat pancing, mesin pemotong rumput dan mesin air serta peralatan lainnya. Keduanya berinisial Un (18) dan Jun (17), mereka dilaporkan Pristiwadi (46), warga kelurahan Basilam Baru, Kecamatan Sungai Sembilan, Kotamadya Dumai, Riau."Kedua pelaku melakukan pencurian di pondok korban Jalan Paret...(read more)
Sabtu, 10/09/2016 - 17:37:15 WIB Sepanjang tahun 2015, jaringan narkotika yang diotaki oleh Dedy Kurniawan Sihombing alias Buyung memasok sabu seberat 90 Kg ke Medan.Hal itu dikatakannya saat memberikan keterangan dalam kasus kepemilikan sabu seberat 25 Kg di Ruang Cakra V Pengadilan Negeri (PN) Medan, Kamis (8/9/2016) sore. "Saya berperan untuk mengantarkan barang...(read more)
Jumat, 09/09/2016 - 15:29:30 WIB Dua orang remaja ditangkap polisi lantaran mencuri alat pancing, mesin pemotong rumput dan mesin air serta peralatan lainnya. Keduanya berinisial Un (18) dan Jun (17), mereka dilaporkan Pristiwadi (46), warga kelurahan Basilam Baru, Kecamatan Sungai Sembilan, Kotamadya Dumai, Riau."Kedua pelaku melakukan pencurian di pondok korban Jalan Paret...(read more)
Selasa, 06/09/2016 - 19:09:02 WIB Pemerintah Kota Dumai mengajak partisipasi sejumlah perusahaan beroperasi di pinggir pantai untuk membantu mengatasi persoalan banjir yang kerap menggenangi pemukiman dan ruas jalan umum.Wali Kota Dumai Zulkifli As mengatakan, Dumai secara geografis terdiri dari dataran rendah dengan rata rata ketinggian tiga meter di atas permukaan laut sehingga...(read more)
Jumat, 02/09/2016 - 15:36:39 WIB Sebanyak 140 prajurit TNI dikerahkan dalam operasi yustisi, patroli dan sosialisasi ke lokasi kebakaran lahan dan hutan (Karlahut) di Dumai, Jumat, (2/9/2016)Hal tersebut dilakukan untuk mengantisipasi munculnya titik api baru. Sebab saat ini kebakaran lahan dan hutan di Dumai berangsur normal.Dua hari diguyur hujan dengan intensitas tinggi...(read more)
Rabu, 24/08/2016 - 21:10:54 WIB Bencana kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau sudah berdampak kepada kesehatan masyarakat. Ribuan orang kini terserang penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA).Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Andra Sjafril mengatakan, berdasarkan laporan dari Dinas Kesehatan Kota Dumai sudah 10.000 lebih warga terserang...(read more)
Senin, 22/08/2016 - 09:52:47 WIB Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Muhadjir Effendy menyatakan terus melanjutkan gagasan full day school dengan mempertajam konsep dan mengkaji keadaan sosial budaya siswa. Walikota Dumai Zulkifli AS langsung mendukung gagasan tersebut. "Kita siap mendukung full day school yang saat ini tengah dilanjutkan oleh...(read more)
Minggu, 14/08/2016 - 20:36:30 WIB Setiap tahun Pemerintah Kota (Pemko) Dumai mendapatkan bantuan keuangan (bankeu) dari Pemerintah Provinsi Riau. Tahun sebelumnya Pemko Dumai mendapatkan bankeu sebesar Rp42 miliar. Tahun ini meningkat Rp77 miliar. Ternyata bankeu yang diberikan Pemprov Riau membuat Pemko Dumai sakit kepalaHal itu disampaikan Kepala Bidang Keuangan Setdako Dumai,...(read more)
Minggu, 14/08/2016 - 20:30:49 WIB Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengamankan 1,2 juta kemasan dengan nilai keeknomian Rp3,3 miliar di Dumai, Pekanbaru yang disimpan dalam tiga gudang. Kepala BPOM RI Penny K. Lukito mengatakan dari tiga gudang yang berlokasi di Dumai, Pekanbaru tepatnya di Jalan Anggur Timur, Jalan Datuk Laksamana, dan Jalan Tenaga.BPOM mengamankan 36 item...(read more)
Minggu, 14/08/2016 - 20:25:10 WIB Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Kadisperindag) Kota Dumai, Zulkarnaen kepada GoRiau.com, Jumat siang (12/8/2016) di Jalan Anggur, mengakui ada makanan dan minuman ilegal yang terdeteksi dan tidak, masuk ke Kota Dumai di Riau"Akses masuk disini (Kota Dumai, red) tidak hanya satu pintu. Kita ini daerah pesisir, banyak pintu masuk....(read more)
Sabtu, 13/08/2016 - 20:24:59 WIB Pangdam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Lodewyk Pusung Sabtu pagi (13/8/2016) memantau langsung kondisi Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Kota Dumai melalui pantauan udara menggunakan helikopterPemantauan Pangdam I/Bukit Barisan didampingi langsung Asintel dan Asops Kodam I/Bukit Barisan serta Kasi Intel Korem 031/Wirabima yang...(read more)
Kamis, 11/08/2016 - 23:24:29 WIB Sekretaris Daerah Kota Dumai Said Mustafa memimpin pelaksanaan apel peringatan HUT Provinsi Riau ke 59 yang digelar di lapangan komplek perkantoran terpadu Pemerintah Kota Dumai di Jalan HR Subrantas, Selasa (9/8/2016) kemarin.Membacakan amanah Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman, Sekda mengatakan, arah pembangunan difokus pada visi Riau 2020...(read more)
Senin, 27/06/2016 - 21:59:24 WIB Kodim 0320/Dumai dan Tim gabungan Polres Dumai, berhasil memadamkan kebakaran lahan seluas 4 hektare milik warga yang terbakar di Jalan Tomas, Kelurahan Basilan Baru, Kecamatan Sei Sembilan, Kotamadya Dumai. Serka Zul Efendi babinsa kodim 0320/Dumai menjelaskan, hasil penyelidikan yang dilakukan, lahan tersebut diketahui milik ZH (59), warga Desa...(read more)
Jumat, 24/06/2016 - 20:59:37 WIB Kodim 0303/ Bengkalis mengamankan 300 karung bawang merah ilegal diduga dari Malaysia di Sungai Jangkang Kecamatan Bantan. Pengamanan bawang merah ilegal yang dipimpin Dan Unit Intel Kodim 0303/Bengkalis Lettu Inf Maruli Tua Lumbantobing. Maruli menjelaskan, penangkapan terhadap barang bukti bawang merah ilegal di Sungai Jangkang berawal informasi...(read more)
Jumat, 24/06/2016 - 10:47:28 WIB Satpol Air Polres Dumai mengamankan 4 ton atau 40 batang kayu jenis meranti campuran ilegal di Sungai Teluk Dalam, Kecamatan Sungai Sembilan, Kota Dumai, Riau, 16 Mei 2016 lalu. Kayu tersebut dalam kondisi sudah terakit dan siap keluar.Kapolres Dumai, melalui Kasat Pol Air, AKP Yudhi Franata melalui Kanit Gakkum, Ipda Usia Kamis siang (23/6/2016),...(read more)
Kamis, 23/06/2016 - 22:16:40 WIB Perusahaan Wilmar Unit Dumai-Pelintung bekerja sama dengan Yayasan Keluarga Muslim Wilmar Dumai mengadakan kegiatan buka bersama (bukber) dengan sejumlah tokoh masyarakat dan menyantuni anak yatim Piatu se Kecamatan Medang Kampai dan Kelurahan Buluh Kasap. Agenda ini merupakan program perusahaan pada bulan Ramadhan 1437 Hijriah.Kegiatan ini selain...(read more)
Rabu, 22/06/2016 - 15:14:01 WIB Danrem 031/ Wirabima Brigjen TNI Nurendi M.Si (Han) Selasa (21/6/2016) melakukan Sosialisasi tentang kebakaran lahan dan hutan (Karlahut) di Kota Dumai Bertempat di Aula Kantor Walikota DumaiHadir dalam kesempatan tersebut, FKPD Kota Dumai, Dandim 0320/Dumai, dan sejumlah SKPD di jajaran Pemerintahan Kota Dumai beserta undangan...(read more)
Jumat, 17/06/2016 - 23:37:08 WIB Wali Kota Dumai H Zulkifli AS memimpin safari ramadhan perdana di Masjid Baiturahman Jalan Marlan Jaya Kecamatan Dumai, Rabu semalam, sekaligus menyerahkan bantuan uang pembinaan rumah ibadah Rp10 juta."Safari ramadhan punya nilai sangat strategis bagi pembangunan kedepan, sekaligus memupuk dan membina ukhuwah sesama umat islam yang telah...(read more)
Jumat, 17/06/2016 - 23:35:35 WIB Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota Dumai Amiruddin mengatakan akan mendirikan posko pengaduan THR, bertujuan menerima aspirasi atau pengaduan dari pekerja. "Kita mendirikan posko untuk memberikan pelayanan kepada pekerja yang tidak mendapatkan THR dan jika ada pengaduan maka akan ditindaklanjuti," kata Amiruddin. Seperti dikutip...(read more)
Jumat, 17/06/2016 - 23:30:50 WIB Pemerintah Kota Dumai melalui Dinas Pariwisata Pemuda dan OIahraga (Disparbudpora) setempat kembali mengadakan festival lampu colok dalam rangka memeriahkan malam 27 Ramadhan 1437 Hijriah. Plt Kepala Disparbudpora Kota Dumai, Darmawan kepada media mengatakan, bahwa tahun ini kembali diadakan festival lampu colok untuk masyarakat Kota...(read more)
Minggu, 12/06/2016 - 11:44:35 WIB Walikota Dumai Drs H Zulkifli AS menyampaikan Ranperda RPJMD 2016-2021 yang dimaksudkan untuk dapat ditindak lanjuti dan dikukuhkan menjadi Perda RPJMD sebagai landasan dalam penyelengaraan proses pembangunan daerah. Berpedoman pada RPJPD dengan memperhatikan RPJMN tahun 2015-2019 dan RPJMD Provinsi Riau tahun 2014-2018. UU No 23 Tahun...(read more)
Minggu, 12/06/2016 - 11:33:32 WIB Operasional Bandar Udara (Bandara) Pinang Kampai di Kota Dumai, Riau, terancam ditutup oleh Kementerian Perhubungan Republik Indonesia, melalui Direktur Jenderal Perhubungan Udara. Penyebabnya, dengan kondisi personel bandara yang belum memiliki sertifikasi kompetensi dan lisensi, sesuai dengan Peraturan Direktur Jenderal Perhubungan Udara nomor:...(read more)
Rabu, 08/06/2016 - 23:53:08 WIB Pemerintah Kota Dumai menyerahkan penanganan jalur distribusi dan harga tiga komoditi pokok kebutuhan masyarakat, yang didatangkan dari luar daerah, kepada Pemerintah Provinsi Riau agar aman dan terkendali.Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Dumai Zulkarnaen di Dumai, Rabu, mengatakan, tiga komoditi kebutuhan masyarakat itu ialah...(read more)
Selasa, 07/06/2016 - 19:25:54 WIB Wali Kota Dumai Zulkifli AS ingatkan orang tua agar mengawasi anak selama libur sebulan penuh di bulan Ramadhan dan guru memberikan pekerjaan rumah supaya tidak terpengaruh kegiatan negatif.Libur panjang sebulan lebih bagi anak didik mulai TK, SD, SMP dan SMA ini hendaknya diisi dengan kegiatan positif, misalnya pesantren kilat dan tugas catatan...(read more)
Jumat, 03/06/2016 - 19:57:46 WIB Koramil 01/Dumai Kodim 0320/Dumai bersama masyarakat dan sejumlah security PT. Pertamina RU II Dumai Jumat (3/6/2016) melaksanakan gotong royong di jalan Sibayak Kelurahan Tanjung Palas Kecamatan Dumai TimurKegiatan tersebut melibatkan 5 orang Babinsa Koramil 01/Dumai, 10 orang Security dan sekitar 50 orang masyarakat...(read more)
Jumat, 03/06/2016 - 08:12:09 WIB Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Dumai Provinsi Riau Darwis diduga melakukan pelanggaran kode etik karena memiliki status rangkap jabatan. Selain menjadi Ketua KPU Kota Dumai, Darwis juga merangkap jabatan sebagai guru bantu di SMA PGRI Kota Dumai.Hal ini membuat Darwis dilaporkan ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP). Dalam sidang...(read more)
Jumat, 03/06/2016 - 08:08:06 WIB Terkait terjadinya tumpahan Crude Palm Oil (DPO) di dermaga B PT Pelabuhan Indonesi (Pelindo) I Dumai, Sekretaris Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Dumai sebut dua perusahaan yang terkait brengsek.Sekretaris komisi III DPRD Dumai, Johanes MP Tetelepta mengatakan bahwa dirinya bersama tiga orang anggota DPRD Dumai dari Komisi...(read more)
Rabu, 01/06/2016 - 16:20:47 WIB Setelah diselenggarakan selama 30 hari di Kelurahan Tanjung Penyebal, Kecamatan Sungai Sembilan, Kota Dumai, TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-96 tahun 2016 resmi ditutup, Rabu (1/6/2016)Kepala Staff Kodam I/Bukit Barisan, Brigjen Widagdo Hendro Sukoco hadir dalam upacara penutupan kegiatan iniProgram ini dipastikan tuntas, bahkan...(read more)
Selasa, 31/05/2016 - 15:05:31 WIB Seluruh proyek pembangunan yang dikerjakan oleh Kodim 0320/Dumai sudah hampir selesai sepenuhnya dan hari ini akan dirampungkan, mengingat besok Rabu (1/6/2016) TMMD Ke 96 Kodim 0320/Dumai Akan Ditutup secara resmi Oleh Kasdam I/Bukit Barisan Brigjen TNI Widagdo Hendro SWalaupun dihari terakhir pengerjaan TMMD Ke 96, Antusias masyarakat dan...(read more)
Selasa, 31/05/2016 - 12:33:38 WIB TNI berasal dari rakyat, apa yang dikerjakan semuanya adalah untuk Rakyatnya. Apa yang terbaik bagi rakyat berarti juga terbaik bagi TNI. Kepada masyarakatnya di kelurahan Tanjung Penyebal, Kecamatan Sungai Sembilan, Kota DumaiHari ini adalah hari terakhir pelaksanaan TMMD ke 96, namun prajurit Kodim 0320/Dumai dan masyarakat ...(read more)
Selasa, 31/05/2016 - 12:25:16 WIB Pelaksanaan pembangunan fisik dan non fisik yang dilaksanakan dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 96 Kodim 0320/Dumai di Kelurahan Tanjung Penyebal Khususnya Pembangunan Tugu Keluarga Berencana (KB) sudah selesai 100 persenSementara untuk kegiatan non fisik, yakni Penyuluhan Hukum dan Narkoba, Penyuluhan...(read more)
Senin, 30/05/2016 - 19:50:41 WIB Kasdam I/Bukit Barisan, Brigjen TNI Widagdo Hendro S direncanakan akan menutup TMMD ke-96 Kodim 0320/Dumai, Rabu (1/5/2016) mendatang. Untuk itu, sejumlah personil baik dari jajaran TNI maupun Instansi terkait, begitu serius lakukan gladi bersih upacara penutupan TMMD tersebutGladi dilaksanakan di lapangan Kelurahan Tanjung Penyebal, Kecamatan...(read more)
Senin, 30/05/2016 - 17:59:51 WIB Seluruh infrastruktur yang dibangun melalui Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 96 Kodim 0320/Dumai akan rampung sebelum penutupan TMMD ke 96. Dimana saat ini Kegiatannya sudah mencapai 98 persen"Mengingat tanggal 1 Juni mendatang, yang mana waktunya tinggal 2 hari lagi akan dilaksanakan penutupan TMMD ke 96 Kodim 0320/Dumai, Di...(read more)
Selasa, 24/05/2016 - 09:10:22 WIB Pelaksana Tugas Gubernur Riau (Plt) Arsyadjuliandi Rachman dalam pidatonya pada peringatan malam puncak Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2016 di Kabupaten Kuantan Singingi menyatakan Kota Dumai untuk menyelenggarakan Hari Pers Nasional (HPN) 2017 tingkat Provinsi Riau"Untuk pelaksanaan HPN 2017 mendatang, kami menunujuk kota Dumai sebgai tuan...(read more)
Rabu, 18/05/2016 - 09:53:00 WIB Kota Dumai kerap dijadikan tujuan penyelundupan sejumlah komoditas. Seperti pakaian bekas dan bawang merah impor. Belum genap enam bulan, Tim Satuan Polisi Perairan Polres Dumai sudah mengungkap lima kasus penyelundupanSatu di antaranya mengungkap penyelundupan pakaian bekas. Kepala Satuan Polisi Perairan Kota Dumai, AKP Yudhi Franata mengatakan...(read more)
Rabu, 18/05/2016 - 09:46:41 WIB Delapan fraksi DPRD Kota Dumai menyatakan kesiapan untuk merampungkan pembahasan sembilan rancangan peraturan daerah yang diusulkan pemerintah demi kemajuan dan perkembangan kedepan.Dukungan seluruh alat kelengkapan lembaga legislatif terhadap sembilan usulan ranperda prioritas Pemkot Dumai ini disampaikan dalam paripurna DPRD dengan agenda...(read more)
Sabtu, 14/05/2016 - 22:20:39 WIB Komisi Pemilihan Umum Kota Dumai, Provinsi Riau, mengajukan pembelian enam unit mobil dinas baru kepada DPRD dan pemerintah setempat untuk kepentingan kelancaran kegiatan operasional lembaga dan komisioner. Ketua KPU Dumai Darwis menyebutkan, usulan pengadaan kendaraan...(read more)
Sabtu, 14/05/2016 - 22:17:49 WIB Kantor Syahbandar Otoritas Pelabuhan (KSOP) Dumai, Riau sangat mendukung kecepatan pelayanan yang dikelola PT Pelindo dengan cara melayani pembuatan izin persetujuan pengawasan keselamatan (IPPK). Kasi Penjagaan, Patroli dan Penyidikan KSOP Dumai Jannes Sinaga di...(read more)
Sabtu, 07/05/2016 - 13:32:05 WIB Walikota Dumai, Zulkifli AS mengatakan. Pemerintah Kota Dumai berkomitmen untuk kemajuan dunia pendidikan di Kota Dumai. Ia mengakui masih ada kesenjangan infrasruktur sekolah di Kota Dumai. Terutama antara sekolah di perkotaan dan pinggiranGuna mengantisipasi hal ini, rencananya akan dibangun sejumlah sekolah di kawasan pinggiran. Mulai dari SD...(read more)
Sabtu, 07/05/2016 - 13:28:41 WIB Kepala Dinas Pendidikan Kota Dumai, Sya'ari, Rabu (4/5/2016) mengatakan, tahun ini ada 51 sekolah yang menjadi peserta UN tingkat SMP di DumaiTiga di antaranya menggelar UN secara Computer Based Test (CBT). Yakni SMP Binaan Khusus, SMPN 2 Dumai dan SMP Santo Tarcisius. Artinya, ada 48 sekolah yang melakukan UN secara manualSementara, naskah Ujian...(read more)
Sabtu, 07/05/2016 - 13:23:02 WIB Pemerintah Kota Dumai melalui Dinas Koperasi, UKM dan PM menggelar kegiatan Bulan Bakhti Gotong Royong ( BBGRM) ke XIII yang bersamaan dengan Hari Kesatuan Gerak ( HKG) PKK PKK ke 44 tahun, TNI Manunggal Masuk Desa ( TMMD), dan Pencanangan Kampung KB Tingkat Kota.Kegiatan berlangsung di Kecamatan Sungai Sembilan, Mampu Jaya dihadiri Walikota Dumai...(read more)
Sabtu, 07/05/2016 - 13:19:39 WIB Warga Dumai yang diduga terlibat dalam jaringan teroris Santoso ternyata tidak hanya dua orang, namun kebelakangan ada satu nama lagi muncul yakni Suardi warga Kelurahan Lubuk Gaung Kecamatan Sungai Sembilan.Demikian dikatakan Danrem Wirabima, Brigjen TNI Nurhendi, Selasa (3/5/2016) kemarin usai pelaksaan TMMD,"Kami menghimbau agar masyarakat...(read more)
Sabtu, 07/05/2016 - 13:12:39 WIB Kepala PT Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan Roro Dumai-Tanjung Kapal, Sugito Saputro di Dumai, Kamis mengatakan kenaikan tipis penumpang kapal roro mulai terjadi pada Kamis pagi. "Kalau hari biasa penumpang berkisar 30, namun karena ada momen libur panjang, memang ada sedikit kenaikan sekitar lima persen," ucapnya. Seperti dikutip...(read more)
Sabtu, 07/05/2016 - 09:21:01 WIB Kepala Badan Pelayanan Terpadu dan Penanaman Modal Kota Dumai Hendri Sandra mengatakan, pelaksanaan ivent Dumai Expo akan dilakukan evaluasi dan pembenahan supaya kedepan dipersiapkan matang dan tidak terkendala. "Pelaksanaan Dumai Expo 2016 menjadi bahan evaluasi untuk kedepan agar tidak mengalami kendala dan berlangsung sesuai...(read more)
Sabtu, 07/05/2016 - 09:17:45 WIB Perusahaan industri terbesar di Asia Tenggara yaitu Wilmar Group ikut memeriahkan pagelaran Dumai Expo 2016. Kegiatan tahunan dalam rangka sempena hari jadi ke-17 Kota Dumai, menjadi momentum Wilmar Group untuk memasarkan hasil produksi usahanya kepada seluruh lapisan masyarakat.General Manager Wilmar Dumai-Pelintung, Tenang Sembiring melalui...(read more)
Selasa, 03/05/2016 - 17:45:53 WIB Walikota Dumai Drs. H. Zulkifli AS, Msi secara meresmikan Jaringan Kantor Bank Riau Kepri yang ke 144 pada Senin (2/5/2016). Jaringan Kantor Kedai Bank Riau Kepri yang dibuka di Kecamatan Sungai Sembilan tersebut sebagai bentuk pelayanan kepada masyarakat di Riau dan Kepulauan Riau. Dengan banyaknya jumlah kantor, masyarakat dimudahkan dalam...(read more)
Minggu, 17/04/2016 - 19:29:04 WIB Salah satu komunitas pencinta alam di kota Dumai H Darwis sebagai pengelola hutan bakau mengundang walikota Dumai Zulkifli AS dalam acara "Dedah Bandar Bakau Dan Ekspedisi Makam Datuk Kedondong Menuju Paradigma Baru Dalam Dunia Sejarah Dan Budaya Di Kota Dumai" di Bandar Bakau Jalan Nelayan Laut Minggu (17/4/2016)Acara ini di hadiri...(read more)
Minggu, 17/04/2016 - 19:08:24 WIB Sempena peringatan HUT ke-17 Kota Dumai, Disbudparpora Kota Dumai meggelar berbagai turnamen dan perlombaan. Minggu (17/4/2016) Pemerintah mengadakan perlombaan mancing yang merebutkan Piala Walikota 2016 di Pelabuhan TPI Purnama diikuti 1230 peserta perlombaan dari berbagai daerah luar kota DumaiTampak hadir, Sekretaris Kota Dumai, Danlanal,...(read more)
Jumat, 15/04/2016 - 16:17:51 WIB Menyambut perayaan HUT kota Dumai yang ke-17 ini pemerintah kota Dumai mengadakan turnamen bola voli se-kota Dumai di lapangan bapor Bukit Datuk DumaiAcara yang diadakan selama 10 hari tersebut sampai 24 April, diikuti oleh 10 tim putra dan 8 tim putri se-kota DumaiPeserta terlihat antusias para peserta untuk mengikuti pertandingan meskipun di...(read more)
Kamis, 07/04/2016 - 19:29:17 WIB Walikota Dumai Zulkifli AS membuka dan sekaligus menandatangani MOU antara RSUD Kota Dumai dengan Fakultas Kedokteran ilmu kesehatan Universitas Abdurrab tentang penetapan Rumah Sakit pendidikanAcara yang diadakan di lantai 2 gedung RSUD kota Dumai tersebut tampak hadir, Sekretaris kota Dumai Said Mustafa, Kadis Kesehatan, Direktur RSUD, Direktur...(read more)
Kamis, 07/04/2016 - 08:38:41 WIB Kedatangan Walikota Dumai Zulkifli AS di BTN Dumai Baru Kelurahan Bukit Timah Kecamatan Dumai Selatan disambut isak tangis warga. Kedatangan Walikota Rabu Pagi (6/4/2016) ini adalah merespon langsung atas musibah yang diderita warganya yang baru saja ditimpa musibah kebakaran, yang diduga berasal dari arus pendek listrik"Kebakaran...(read more)
Rabu, 06/04/2016 - 15:51:53 WIB Walikota Dumai Zulkifli AS membuka langsung kegiatan Pendidikan dan Pelatihan keterampilan bagi pencari kerja program peningkatan kualitas dan produktivitas tenaga kerja di Hotel Comfort Rabu 6/4/2016)Tampak hadir dalam acara tersebut kepala dinas tenaga kerja beberapa Camat dan beberapa kepala SKPD lainnya, dan diikuti peserta sebanyak...(read more)
Rabu, 06/04/2016 - 09:17:25 WIB Walikota DUmai H Zulkifli AS menggelar ramah tamah bersama dunia usaha industri dalam rangka akselerasi investasi untuk mendorong pertumbuhan ekonomi daerahPertemuan diadakan di Hotel Grand Zuri Dumai Selasa, (5/4/2016). Tampak hadir dalam acara tersebut Sekretaris Kota Dumai Said Mustafa sejumlah pemilik dan pimpinan perusahan swasta, kepala...(read more)
Selasa, 05/04/2016 - 21:02:23 WIB Walikota Dumai mengadakan pertemuan dengan investor Jepang yang bergerak dibidang teknologi pengolahan air bersih yaitu perusahaan ToreyPertemuan tersebut diadakan dikantor Walikota Dumai Selasa (5/4/2016). Hadir pada pertemuan tersebut Sekretaris Daerah Kota Dumai kepala bappeda dan beberapa kepala SKPD lainnya serta dari tim torey dihadiri oleh...(read more)
Selasa, 05/04/2016 - 20:48:52 WIB Panen raya cabe merah oleh kelompok tani Rawang Makmur Jaya seluas 1 hektar membuat Walikota Dumai Zulkifli AS merasa bangga. Bahkan Walikota juga mengungkapkan kekagumannya dengan semangat dan kerja keras kelompok tani warga binaan KelurahanGurun Panjang Kecamatan Bukit Kapur tersebutTampak hadir juga anggota DPRD Dumai Edy Sepen, Kadis Koperasi...(read more)
Kamis, 31/03/2016 - 21:30:31 WIB Sepasang suami istri tewas menggenaskan setelah terlibat kecelakaan lalu lintas di Jalan Soekarno Hatta Kecamatan Bukit Kapur, bahkan sang istri baru saja mengambil gaji di pabrik karung dikawasan Industri Dumai.Dia mengatakan, bahwa pasangan suami istri yang bernama Norman (44) dan Patimah (40) hendak membeli buah pinang ke Bagan Siapi-api...(read more)
Minggu, 20/03/2016 - 18:50:09 WIB Lima unit rumah di Gang Manggis, Jalan Sudirman, RT 12 Kelurahan Bintan, Kota Dumai dilahap api, Minggu (20/3/2016). Warga sekitar lokasi itu langsung panik. Terutama mereka yang berada di dalam rumah langsung berhamburan keluar.Informasi yang diterima Tribun, api membakar sekitar empat unit rumah dan satu unit rumah kos. Rumah yang dihuni empat...(read more)
Jumat, 11/03/2016 - 07:38:53 WIB PT Chevron Pacific Indonesia (Chevron) terus menggulirkan berbagai program yang mendukung ekonomi kerakyatan di sekitar wilayah operasinya. Yang terbaru, Chevron membantu salah satu kelompok tani di Kecamatan Mandau, Bengkalis, berupa kandang untuk 3.500 ekor ayam dan sarana produksi ternak. Bantuan diserahkan oleh perwakilan manajemen Chevron,...(read more)
Jumat, 19/02/2016 - 23:03:04 WIB Badan Penanggulangan Daerah (BPBD) Provinsi Riau bersama Danrem 031/Wirabima melakukan peninjaun atas terjadinya kebakaran lahan yang terjadi di kota DumaiDari hasil peninjauan yang dilakukan dari udara ini, rombongan menemukan empat titik hot spot yang berasal kebakaran lahan yang diperkirakan sekitar 2-3 hektarDanrem 031/Wirabima Nurendi kepada...(read more)
Senin, 08/02/2016 - 22:32:59 WIB Penjabat Walikota Dumai, Arlizman Agus beserta segenap jajaran Forkompinda menerima kunjungan delegasi dari lima negara serumpun seperti Malaysia, Singapura, Thailand, Brunei Darus Salam, dan Kamboja. Selain Pj Walikota, Asisten I Bidang Pemerintahan yang juga Plt Kepala Disbudparpora Dumai, H. Dermawan didampingi ketua Panitia, datuk Timo Kipda...(read more)
Kamis, 28/01/2016 - 20:09:11 WIB Plt Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Dumai Syamsuddin menyebutkan, hingga akhir 2015 lalu hanya bisa menuntaskan 99,42 persen pelaksanaan kegiatan fisik pembangunan karena terkendala faktor iklim. "Ada kegiatan yang tidak terlaksana karena kendala iklim selama 2015 lalu, namun sejauh ini progres berjalan baik," katanya, Selasa.Dia...(read more)
Kamis, 21/01/2016 - 19:51:22 WIB Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Dumai mengaku masih terkendala peralatan pemadaman untuk melakukan penanggulangan bencana kebakaran hutan dan lahan di 22 kelurahan rawanKepala BPBD Dumai Tengku Izmet menyebutkan, pihaknya kini hanya memiliki 9 unit mesin pemadam berukuran besar, kecil dan mesin apung. "Kecamatan yang rawan...(read more)
Rabu, 13/01/2016 - 14:43:03 WIB Kantor Pelayanan Pasar Kota Dumai berencana akan menertibkan keberadaan pedagang kaki lima yang membuka lapak di pinggir trotoar Jalan Hasanuddin dekat lokasi Pasar Tradisional Bunda Sri Mersing.Kepala KKP Dumai Bambang Wardoyo menyebutkan bahwa langkah penertiban ini bertujuan dalam rangka penegakkan peraturan daerah dan mencegah timbulnya...(read more)
Sabtu, 09/01/2016 - 20:26:12 WIB Tahun 2016 ini Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) akan segera menerbitkan Kartu Identitas Anak (KIA) di seluruh Kabupaten/Kota, salah satunya di Kota Dumai. Hal ini disampaikan Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Dumai."Kemendagri akan segera menerbitkan KIA di seluruh Kabupaten/Kota. KIA akan dimiliki bayi yang...(read more)
Sabtu, 09/01/2016 - 20:15:32 WIB Dalam rangka mengawasi penggunaan Senjata Api (Senpi) terhadap jajaran personil Kepolisian Polres Dumai. Rabu pagi (6/1/2016) Kapolres Dumai AKBP Suwoyo SIK MSi melakukan pengecekan dan pengawasan terhadap materil peralatan Sarpras Polres Dumai kemarin di Halaman Mapolres Dumai.Pengecekan tersebut langsung dipimpin oleh Kapolres Dumai AKBP Suwoyo,...(read more)